
Menampilkan releted post dengan gambar memang memberikan kesan tersendiri karena memudahkan pengunjung untuk mengetahui posting lain yang bisa di nikmati. Ada berbagai macam cara pilihan untuk membuat releted post bergambar dan salah satunya dengan memanfaatkan layanan dari
linkwithin.com, releted post dari linkwithin merupakan widget yang menampilkan releted post dibawah setiap posting sesuai dengan kategori yang ada. Caranya pun sangat mudah kita hanya memasukkan alamat email dan url blog kita tanpa harus melakukan pendaftaran alias gratis kemudian klik widget (seperti gambar di bawah).
Untuk hasilnya seperti dibawah ini,
Tertarik ingin mencoba....? silahkan berkunjung ke
linkwithin.com, Semoga bermanfaat dan salam sukses untuk anda semua:)
Comments16
sebenarnya sangat tertarik untuk menggunakan related post semacam ini, namun yang terkadang menjadi kendala adalah sebagian besar postingan saya tidak ada gambarnya... :)
ReplyDeleteterimakasih
wah...mantap nih tutorialnya....nanti deh aku coba....
ReplyDeletesalam kenal aja ya..moga sukses selalu
makasih mas atas tutorialnya..semoag bisa berguna bagi yang membutuhkan
ReplyDeletesalam kenal bos...
ReplyDeleteBagus kang info nya, sangat bermanfaat, thanx..
ReplyDeleterelated post ini membuat lambat blog?
ReplyDeletenice info
ReplyDeleteYah menarik juga tuh posting.
ReplyDeletekalo khusus blogger memang cara nya tidak biasa ya, kalo di wordpress cuman pake plugin aja, hehe
ReplyDeletenice article gan..
ReplyDeletelamz knl y..
Saya juga dah pasang related post sejak lama sob hehe
ReplyDeletewah langsung di praktekin ah,.,.
ReplyDeletemakasih ya sob,.,.,
info yg bermanfaat.
ReplyDeletelangsung praktekan
thx mas :)
makasih ya infonya, nambah ilmu baru lagi nih.
ReplyDeleteFress infonya, tks gan!!salam kenal,,
ReplyDeleteiyap..saya langsung coba gan,,dan alhamdulillah berhasil dalam beberpa menit,,hehehe,,thanks gan,,,^_^
ReplyDelete